Mengapa Otomotif Thailand Bisa Jauh Meninggalkan Indonesia?

Bangkok — Ambisi Pemerintah Indonesia untuk bisa menyaingi Thailand sebagai basis produksi otomotif di regional Asia Tenggara masih jauh dari kenyataan. Jumlah produksi, investasi, dan kinerja ekspor Indonesia hanya setengah dari Thailand. Upaya mendongkrak Indonesia jadi basis produksi juga masih dilakukan dan belum menunjukkan sesuatu yang bisa mengimbangi Thailand. Lalu, mengapa Thailand begitu kuat di sektor…

Mengisi Daya Baterai Tanpa Kabel

Cara Kerja Wireless Carger Wireless charger segera menarik perhatian karena memungkinkan Anda untuk mengisi daya smartphone Anda lansung tanpa mencolok ke kabel. Hanya dengan menempatkan smartphone pada charger nirkabel, pengisian daya segera dimulai. Tentu saja, wireless charger sendiri masih harus dipasang ke colokan dinding. Keharusan untuk menggunakan perangkat terpisah yang harus dicolok ke dinding inilah yang menyebabkan…

Lamborghini Membuat 40 Unit Edisi Khusus Yang Dinamai Lamborghini?

Bologna -Lamborghini membuat 40 unit edisi khusus yang dinamai Lamborghini Centenario. Meski belum diluncurkan secara resmi, namun 40 unit mobil itu telah habis dibeli konsumen. Seperti dilaporkan Autocar, Kamis (14/1/2016), Lamborghini mengatakan, mobil itu baru diluncurkan 28 April mendatang. Jumlah 40 yang dibuatnya, terdiri dari 20 unit coupe dan 20 unit lainnya convertible. Mobil yang bodinya dibuat…